Sabtu, 04 Juni 2011

Apa sih itu La Nina dan El Nino ?

EL NINO merupakan fenomena alam yang terkait dengan suhu permukaan laut di perairan samudra pasifik yang menyebabkan terjadinya kekeringan di sebagian besar wilayah indonesia.

LA NINA berasal dari bahasa spanyol, yang artinya anak perempuan kecil. Dalam dunia meteorologi dan Oseanologi pengertian la nina adalah mendinginnya suhu muka laut di bawah rata-rata di daerah pasifik timur, dan tengahsekitar khatulistiwa.

Selama dekade terakhir ini El Nino muncul pada tahun 1991, 1994, dan 1997. Kita tidak mungkin mencegah kehadiran El Nino, tetapi kita dapat meminimalkan dampak dan kerugian yang ditimbulkannya.Keadaan sebaliknya adalah peristiwa La Nina yaitu mendinginya suhu muka laut di atas rata-ratanya di daerah tersebut.Menarik kan ^o^

Template by:

Free Blog Templates